Satbimas Polres Agam 'Beraksi' Pantau Perkembangan Vaksinasi

    Satbimas Polres Agam 'Beraksi' Pantau Perkembangan Vaksinasi

    Agam - Sejak menerima predikat WBK dari KEMENPAN RB, Polres Agam semakin meningkatkan kualitas kerja agar tingkat kepuasan masyarakat tidak menurun.

    Untuk mempertahankan predikat tersebut, Unit-unit kerja di jajaran Polres Agam saat ini berusaha untuk menempatkan masyarakat sebagai objek terpenting, dan berusaha untuk melakukan tindakan berorientasi kepada kepentingan masyarakat, dengan tidak menciderai peraturan yang berlaku.

    Kegiatan Razia menayakan surat Vaksin yang mungkin di wilayah lain masih sering dilaksanakan, Polres Agam sudah lama menggantinya  dengan kegiatan "Binmas Beraksi".

    Seperti pada kegiatan yang di laksanakan pada Hari Minggu tanggal 27 Februari 2022 sekira pukul 09, 00 Bertempat di Kantor Pos Cabang Lubuk Basung Kec. Lubuk Basung Kab.Agam, telah dilaksanakan  kegiatanHimbauan kepada Masyarakat untuk Mamatui Protokol Kesehatan guna memutus  rantai penyebaran COVID-19 serta himbauan kepada Masyarakat Untuk melaksanakan Vaksin Pada Geray Vaksin Polres Agam serta Pada Pukesmas terdekat.

     Walau hari libur Sat Binmas Tetap beraksi dalam menjalankan misinya memberi edukasi kepada kepada masyarakat agar melaksanakan vaksinasi dengan keinginan sendiri, menyampaikan bahwa vaksin itu aman dan halal, seta sedikitpun tidak akan merugikan kesehatan tubuh, sat binmas juga melakukan himbauan dengan mobil Publik Adrees untuk ajak masyarakat laksanakan vaksinasi dan selalu patuhi protokol Kesehatan dari kampung ke kampung.

    Kegiatan penyuluhan dan sosialisasi  akan terus di tingkatkan Sat Binmas Beraksi agar bisa memenuhi ekspektasi masyarakat terhadap pelayanan Polri dalam menyikapi situasi Pandemi covid 19. 

    Kasat Binmas Polres Agam, IPTU AZWIR YANI menyampaikan" Dengan memberi sentuhan secara emosional serta mengedepankan jiwa humanis seperti ciri Khas Unit binmas ini dirasa sangat berdampak besar terhadap pencapaian Vaksinasi di Kab. agam ini.  Tanpa menciderai hati masyarakat, Terbukti Kab. Agam  pencapaian vaksiasinya sudah mencapai 70 %. 

    Dan sekarang kita sudah memulai vaksinasi tahap ke-3 Booster dan vaksinasi untuk anak usia dini 6 sampai 11 tahun. "Ujar Iptu Azwir"

    Sat Binmas Beraksi ini akan terus di gerakkan polres Agam agar masyatakat bisa bangkit dari pandemi covid 19 

    Berry

    Dina Syafitri

    Dina Syafitri

    Artikel Sebelumnya

    Polres Agam Salurkan Bantuan Terhadap Pengungsi...

    Artikel Berikutnya

    Bakti Sosial Polres Agam

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Ketua Umum LSM Pikad Dukung TNI-AL Cabut Pagar Laut: Langgar Aturan Harus Ditindak Tegas
    Koarmada RI Gelar Baksos, Bakkes, dan Makan Bergizi di Pesantren Al Fatah
    Hendri Kampai: Makan Siang Bergizi Gratis (MBG) Itu Tidak Gratis, Tapi Dibayar Pemerintah, Ingat Itu Deddy!
    Hadiri Penutupan Pleno Hima Persis, Kapolri: Mari Jaga Keberagaman Untuk Wujudkan Indonesia Emas 2045

    Ikuti Kami